[postlink]https://videotoraja.blogspot.com/2020/07/ini-di-orang-paling-dermawan-di-dunia.html[/postlink]http://www.youtube.com/watch?v=yDLVsDfp0-Iendofvid
[starttext]
tanggapan Nitezen
Mungkin Andrew Carnagie.
Melakukan semua kebaikan di akhir hidup nya Sebagai bentuk Penyesalan di masa lalu. Terutama kepada Buruh2 di pabrik nya dulu
Kisah hidup Andrew Carnegie begitu inspiratif. Namun tak terlepas dari kontroversi. Salah satu kontroversi adalah pembantaian sarekat buruh di Homestead. Fakta bahwa Andrew Carnegie terlibat dalam insiden berdarah tersebut tak terbantahkan lagi.
Sebagai seorang boss, Carnegie mengeploitasi tenaga buruhnya dengan upah yang sangat rendah. Meski begitu, ia tetap menjadi orang yang paling dermawan di dunia atas sumbangannya.
Ini adalah biografi Andrew Carnegie, iblis yang berubah menjadi malaikat. Tobat!!!
sumber : Catatan Cacatan channel
[endtext]